Judul posting Blogger juga mempunyai peranan cukup agar blog kita cepat terbaca oleh search engine, Penggunaan judul posting yang tepat sesuai dengan tema dan isi blog akan membantu agar blog kita terbaca oleh search Engine.
Perlu diketahui bahwa tampilan / pembacaan tag judul posting standart akan tampak seperti ini "Judul blog - Judul posting - Mozilla Firefox" sekarang kita akan mencoba merubah tampilan tersebut menjadi lebih SEO friendly "Judul posting | Judul blog - Mozilla Firefox"
- Login ke akun Blogger kamu.
- Dari halaman dashboard, pilih Layout - Edit HTML.
- Pada halaman Edit HTML, centang "Expand Template Widget", cari kode dibawah ini pada script template blog kamu. Tekan Control F atau F3 untuk mencarinya
<title><data:blog.pageName/></title>
_____________________________________________
Bagi yang tidak menemukan kode tersebut silahkan membaca mengenai SEO |Optimasi judul blog diblogger, saya anjurkan membaca terlebih dahulu karena ini merupakan satu kesatuan yang tidak terpisahkan.
_____________________________________________
Ganti kode tersebut dengan kode berikut :
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'> <title><data:blog.title/></title> <b:else/> <title><data:blog.pageName/> | <data:blog.title/></title> </b:if>
Sehingga tampilan lengkap kode yang telah diubah digabung dengan kode pada posting mengenai SEO |Optimasi judul blog diblogger,adalah sebagai berikut :
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'>
<title><data:blog.pageTitle/> | isi dengan keyword yang baik dan friendly</title>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'> <title><data:blog.title/></title> <b:else/> <title><data:blog.pageName/> | <data:blog.title/></title> </b:if>
</b:if>
warna merah : kode perubahan pada judul blog
warna kuning : kode perubahan pada judul posting
Tampilan / pembacaan yang akan muncul, sbb :
klik untuk memperbesar
Judul blog | keyword yang baik dan friendly - Mozilla Firefox
klik untuk memperbesar
Judul posting | Judul blog - Mozilla Firefox"
Dengan dua langka diatas semoga blog kita akan bisa tampil dihalaman pertama pada search engine.
Selamat mencoba...!!
Semoga bermanfaat..!
No comments:
Post a Comment